Tashfiyatuna: Jurnal Pendidikan Keislaman
https://tashfiyatuna.stithidayatunnajah.ac.id/index.php/tashfiyatuna
<p><strong><em>Tashfiyatuna: Jurnal Pendidikan Keislaman</em> merupakan jurnal pendidikan keislaman yang bertujuan untuk berkontribusi dalam diseminasi keilmuan.</strong></p> <p><strong>Ruang lingkup jurnal meliputi pengajaran dan pembelajaran bahasa Arab dan madrasah ibtidaiyah: strategi pengajaran, kurikulum bahasa, kurikulum pendidikan, pengujian dan evaluasi, TIK dalam pengajaran, dll.</strong></p> <p><strong><em>Tashfiyatuna: Jurnal Pendidikan Keislaman</em> terbit dua kali setahun; April dan Oktober dengan masing-masing edisi berisi 6 artikel.</strong></p> <p><strong>E-ISSN 3032-6141</strong></p>P3M STIT Hidayatunnajah Bekasiid-IDTashfiyatuna: Jurnal Pendidikan Keislaman0000-0000Analisis Penyajian Materi Kitab Al-Arabiyyah Li An-Nasyi’in Berdasarkan Perspektif Rusydi Ahmad Thu’aimah
https://tashfiyatuna.stithidayatunnajah.ac.id/index.php/tashfiyatuna/article/view/31
<p>Kitab berbahasa Arab dianggap sebagai salah satu bahan pendidikan yang paling penting karena merupakan sumber utama bahan pendidikan. Buku <em>Arabiyyah Lī al-Nāsyi`īn</em> karya Mahmud Ismail Shini adalah sebuah kitab tentang pengajaran bahasa Arab yang banyak digunakan di sekolah. Peneliti ingin menganalisis dari sisi penyajian materinya berdasarkan perspektif Rusydi Ahmad Thu’aimah. Tujuan dari dari penelitian ini adalah : Mengetahui sejauh mana tingkat kesesuaian penyajian materi buku ini dengan standar yang ditetapkan. Dalam penyusunan tulisan ini, penulis menggunakan metode kualitatif dengan sumber kajian pustaka dengan mengumpulkan data dan informasi yang bersumber dari sumber bacaan. Hasil pembahasan : Dari dua puluh tiga standar yang ditetapkan ditemukan duapuluh dua poin sedangkan satu point tidak ditemukan. Ini menunjukan sebagian besar standar-standar penyajian materi yang ditetapkan oleh Rusydi Ahmad Thu’aimah terpenuhi dalam kitab <em>Arabiyyah Lī al-Nāsyi`īn</em>. Harapan peneliti untuk peneliti berikutnya agar dilakukan analisis kitab <em>Arabiyyah Lī al-Nāsyi`īn</em> dengan teori dengan persfektif teori yang lain.</p>Pepen Suhendra
Hak Cipta (c) 2022 Pepen Suhendra
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0
2022-10-102022-10-10127186Pengembangan Bahan Ajar Ketrampilan Berbicara Bahasa Arab Berbasis Pendekatan Komunikatif Kelas VII di Sebuah Mts Plus di Bojonegoro
https://tashfiyatuna.stithidayatunnajah.ac.id/index.php/tashfiyatuna/article/view/16
<h2>Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Bahan Ajar Modul untuk membantu pembelajaran bahasa Arab dan untuk menunjang kemampuan berbicara bahasa Arab, sebagai referensi dan panduan guru. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII MTs Plus di Bojonegoro. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (Research and Development). Dilihat dari penilaian ahli validasi materi dan bahasa, presentasi yang diperoleh sebesar 1,360%. Dan hasil dari ahli validasi desain mendapatkan presentasi sebesar 1,640%. Dan hasil dari ahli validasi pembelajaran mencapai 760%. Berdasarkan hasil uraian di atas, maka produk yang dikembangkan oleh peneliti yaitu bahan ajar keterampilan berbicara bahasa Arab berbasis pendekatan komunikatif dikatakan layak.</h2>Arif WidodoIzzatul Aini
Hak Cipta (c) 2022 ARIF WIDODO
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0
2022-10-202022-10-201286102